Cara Memutihkan Kulit Wajah Dengan Masker Lidah Buaya

  • BERANDA
  • DAFTAR ISI
  • GAYA HIDUP
  • OBAT ALAMI
  • TIPS
    • Sehat
    • Diet
    • Cara
Home » kecantikan » wajah » Cara Memutihkan Kulit Wajah Dengan Masker Lidah Buaya

Cara Memutihkan Kulit Wajah Dengan Masker Lidah Buaya

Tanaman dengan daun berduri ini banyak dimanfaatkan dalam produk kecantikan wanita misalnya seperti shampoo. Namun tahukah anda, daun aloe vera bermanfaat untuk merawat kulit secara alami? Memang masih terdengar aneh karena jarang orang tahu manfaat lidah buaya untuk memutihkan wajah. Tetapi kegunaan daun ini sudah terbukti keampuhannya serta aman digunakan oleh pria maupun wanita.

wajah putih bersih

Image courtesy of anankkml / FreeDigitalPhotos.net


Penggunaan lidah buaya sebagai bahan baku shapoo sudah dilakukan sejak dulu hingga sampai sekarang masih banyak produk perawatan rambut dengan bahan baku daun aloe vera. Bahkan, tanpa perlu kombinasi dengan bahan lain dan langsung mengaplikasikan lendirnya ke kulit kepala maka rambut akan lebih hitam sehat berkilau. Baca selengkapnya disini

Disadur dari Solopos.com, daun aloe vera juga sudah bisa diolah dalam bentuk makanan maupun minuman seperti kerupuk, agar-agar, dodol, teh dan minuman jus yang menyehatkan tubuh. Sudah banyak kelompok usaha yang memanfaatkan daging daun ini sebagai peluang bisnis menjanjikan.

Jadi, tidak mengherankan apabila produk perawatan kecantikan juga memanfaatkan aloevera sebagai bahan dasar. Karena memang sudah terbukti kegunaan lidah buaya untuk wajah bisa memutihkan kulit secara alami dan aman.

Penggunaan masker muka tradisional sebenarnya tidak membahayakan asal bahan-bahan yang dipakai sesuai dengan jenis kulit. Karena tidak semua bahan cocok untuk semua orang. Kombinasi khasiat daun lidah buaya dan buah jeruk nipis salah satu contohnya.


Apa Kegunaan Buah Jeruk Nipis Untuk Kulit Wajah?

  • Membersihkan kotoran dan bakteri yang menempel pada pori-pori kulit
  • Mencegah timbulnya jerawat karena mengandung zat anti bakteri
  • Mencerahkan warna kulit wajah dan mengencangkan sehingga terlihat awet muda

Sedangkan daun lidah buaya berfungsi untuk melembabkan dan memberikan rasa dingin pada kulit muka. Masker alami ini juga cocok untuk anda yang memiliki jenis kulit kering dan berjerawat.


Cara Membuat Masker Lidah Buaya Untuk Memutihkan Wajah

Bahan-bahan :
  1. 1 lembar daun lidah buaya
  2. 1 buah jeruk nipis
  3. Air bersih secukupnya

Cara menggunakan :
  1. Kupas kulitnya dan ambil dagingnya saja kemudian haluskan dengan blender atau ditumbuk
  2. Peras buah jeruk nipis sampai keluar airnya lalu campurkan dengan lidah buaya yang sudah dihaluskan
  3. Aduk sampai rata kemudian cuci muka anda lalu keringkan
  4. Oleskan masker tersebut pada semua bagian wajah cantik anda
  5. Tunggu 15 – 30 menit agar khasiatnya meresap ke pori-pori kulit
  6. Bilas dengan air bersih dan keringkan memakai handuk lembut

Memutihkan kulit wajah secara alami memanfaatkan masker lidah buaya bisa anda coba sendiri di rumah. Gunakan waktu luang anda untuk memanjakan kulit sehingga terjaga kesehatan dan kelembutannya.
Diposting oleh Unknown di 21.47 Tidak ada komentar:
Label: kecantikan, wajah
Posting Lebih Baru Beranda Posting Lama

Popular Post

  • Mengecek Kesehatan Usus Melalui Jenis Feses Saat BAB
    Mengecek Kesehatan Usus Melalui Jenis Feses Saat BAB
    Mengecek Kesehatan Usus Melalui Jenis Feses Saat BAB - Mungkin beberapa orang mungkin akan jijik dengan pembahasan soal BAB atau kotoran, ak...
  • Panduan Lengkap Menjadi Wanita Muslimah Cantik Sejati
    Panduan Lengkap Menjadi Wanita Muslimah Cantik Sejati
    Wanita muslimah sejati itu mungkin adalah anda, atau ibu anda, atau orang-orang dekat anda. Anda bertanya, bagaimana seseorang bisa dikataka...
  • Cemilan Enak Untuk Program Diet Sehat
    Cemilan Enak Untuk Program Diet Sehat
    Cemilan Enak Untuk Program Diet Sehat - Ada meme yang mengatakan bahwa cita-cita perempuan itu punya tubuh langsing dan seksi, tapi malas ...
  • Kenapa Ada Orang Yang Tak Bisa Gemuk?
    Kenapa Ada Orang Yang Tak Bisa Gemuk?
    Kenapa Ada Orang yang Tak Bisa Gemuk? - DI dunia ini ada orang yang memiliki badan susah gemuk dan ada yang susah kurus. Beberapa orang ak...
  • Fakta Dibalik Manfaat Buah Jeruk Manis Yang Belum Anda Tahu
    Fakta Dibalik Manfaat Buah Jeruk Manis Yang Belum Anda Tahu
    Buah jeruk terkenal sebagai sumber vitamin dan mineral karena faktanya, dalam 100 gram bahan terdapat 30 - 50 mg vitamin C. Manfaat jeruk un...
  • Manfaat Jamur Untuk Kesehatan Jika Dikonsumsi Setiap Hari
    Manfaat Jamur Untuk Kesehatan Jika Dikonsumsi Setiap Hari
    Manfaat Jamur Untuk Kesehatan Jika Dikonsumsi Setiap Hari - Pernah main game Mario? Dimana ia menjadi Super Mario saat menyantap jamur. Nah...
  • 7 Tips Tetap Sehat Tanpa Menguras Isi Dompet
    7 Tips Tetap Sehat Tanpa Menguras Isi Dompet
         Sehat tubuh dan jiwa merupakan dua hal utama yang harus dicapai dalam kehidupan manusia modern sekarang ini. Ada pula yang mengistilahk...
  • Baju Muslimah Pesta, Tips Memilih dan Contohnya
    Baju Muslimah Pesta, Tips Memilih dan Contohnya
    Baju Muslimah Pesta - Sebaiknya Anda tak perlu bingung memilih busana muslim untuk pesta. Pesta di sini jangan diartikan sebagai pesta hura-...
  • Contoh Model Gaun Pengantin Adat Minang Modern Terbaru
    Contoh Model Gaun Pengantin Adat Minang Modern Terbaru
    Gaun Pengantin   Adat – Sungguh indah menjadi pengantin. Duduk di pelaminan dengan pasangan yang akan menjadi suami/istri kita, sungguh sesu...
  • Penyebab dan Cara Mengatasi Cekungan di Bawah Mata
    Penyebab dan Cara Mengatasi Cekungan di Bawah Mata
    Penyebab dan Cara Mengatasi Cekungan di Bawah Mata - Bicara soal mata, dulu saya pernah menulis tentang tips make up mata, yaitu seputar ca...

Random Posts

© Tips Sehat | Alami | Herbal All Right Reserved Empowered by Suryadillaga Powered by Blogger.com.