Cara Untuk Menurunkan Berat Dengan Cepat Badan Dalam 15 Hari

  • BERANDA
  • DAFTAR ISI
  • GAYA HIDUP
  • OBAT ALAMI
  • TIPS
    • Sehat
    • Diet
    • Cara
Home » Diet » Tips kesehatan » Cara Untuk Menurunkan Berat Dengan Cepat Badan Dalam 15 Hari

Cara Untuk Menurunkan Berat Dengan Cepat Badan Dalam 15 Hari

Cara Untuk Menurunkan Berat Dengan Cepat Badan Dalam 15 Hari - Siapa yang bilang kalau diet itu tidak mudah? Yang penting punya kemauan dan tekad pasti bisa menurunkan berat badan. Di luaran sana begitu banyak tips diet yang bisa dilakukan jika ingin memiliki tubuh langsing nan ideal. Tetapi apabila tak punya banyak waktu untuk diet, maka berikut ini hal bisa kamu lakukan dalam dua minggu.

Cara Untuk Menurunkan Berat Dengan Cepat Badan Dalam 15 Hari
Cara Untuk Menurunkan Berat Dengan Cepat Badan Dalam 15 Hari


    Minum banyak air putih

    Jika ingin turun banyak berat badan, maka ini adalah hal wajib. Coba perbanyak minum air putih sebab air putih tak punya kalori yang menciptakan lemak. Jadi setiap kali ingin ngemil dan lapar sebelum waktunya makan, maka minumlah air putih banyak-banyak.

    Buang semua persediaan makanan sampah

    Sejak dulu suka makan mie instan, aneka es krim, ragam keripik dan lainnya? Lebih baik ikhlaskan makanan itu pada teman atau tetangga saja, setidaknya simpan dulu selama 15 hari ke depan ya. Pokoknya jangan disentuh sama sekali dan ganti dengan segala persediaan sayur dan buah-buahan segar saja.

    Jauh-jauh dari gula dan tepung

    Menghindari konsumsi gula itu wajib. Jadi singkirkan semau makanan manis serta bertepung semacam cake, aneka roti, macam biskuit, beragam jenis kue kering, atau kue basah dan lain sebagainya. Hal ini sangat membantu penurunan berat badan kita.

    Ganti dengan makanan ber-protein tinggi

    Coba kurangi nasi putih dan segala jenis karbohidrat ya, jadi sebaliknya perbanyak tahu, olahan tempe, minum susu kedelai, makan telur dan berbagai makanan dengan kandungan protein, boleh protein nabati maupun hewani juga. Protein akan dicerna lebih lama dan bisa membentuk otot tubuh.

    Banyak makan sayur

    Merebus, mengukus, dan menumis sayur harus jadi menu harianmu. Jadi selalu pastikan porsi sayur cukup besar sebagai pengganti nasi yang biasa kita makan. Apabila makan dengan lauk, maka perkirakan porsinya 6:4 antara sayur dan lauk ya.

    Hitung kalori

    Sekalipun memang tak mudah menghitung berapa jumlah kalori yang masuk ke perut kita, Tapi bisa diperhitungkan kan? Jadi hitung kalori makanan yang kita makan serta pastikan kita membakar kalori sebanyak yang kita konsumsi.

    Jangan melewatkan makan

    Coba tetap terapkan makan 2 atau 3 kali sehari, tetapi perhatikan porsinya. Karena melewatkan waktu makan malah cenderung akan membuat kita ingin ngemil. Makan aneh-aneh yang justru bisa menggagalkan usaha diet sebab kita membiarkan perut kelaparan sampai makan sembarangan.
    Olahraga 30 menit sehari

    Selalu pastikan olahraga setiap hari untuk membakar kalori dan lemak di tubuh kita. Luangkan 30 menit saja, kemudian buat tubuhmu bergerak dengan efisien, misal dengan berlari, dengan berenang, melakukan senam aerobik dan sebagainya ya.

Demikian adalah Cara Untuk Menurunkan Berat Dengan Cepat Badan Dalam 15 Hari. Simak juga Menu Diet Untuk yang Ingin Cepat Langsing.
Diposting oleh Unknown di 04.57 Tidak ada komentar:
Label: Diet, Tips kesehatan
Posting Lebih Baru Beranda Posting Lama

Popular Post

  • Mengecek Kesehatan Usus Melalui Jenis Feses Saat BAB
    Mengecek Kesehatan Usus Melalui Jenis Feses Saat BAB
    Mengecek Kesehatan Usus Melalui Jenis Feses Saat BAB - Mungkin beberapa orang mungkin akan jijik dengan pembahasan soal BAB atau kotoran, ak...
  • Panduan Lengkap Menjadi Wanita Muslimah Cantik Sejati
    Panduan Lengkap Menjadi Wanita Muslimah Cantik Sejati
    Wanita muslimah sejati itu mungkin adalah anda, atau ibu anda, atau orang-orang dekat anda. Anda bertanya, bagaimana seseorang bisa dikataka...
  • Cemilan Enak Untuk Program Diet Sehat
    Cemilan Enak Untuk Program Diet Sehat
    Cemilan Enak Untuk Program Diet Sehat - Ada meme yang mengatakan bahwa cita-cita perempuan itu punya tubuh langsing dan seksi, tapi malas ...
  • Kenapa Ada Orang Yang Tak Bisa Gemuk?
    Kenapa Ada Orang Yang Tak Bisa Gemuk?
    Kenapa Ada Orang yang Tak Bisa Gemuk? - DI dunia ini ada orang yang memiliki badan susah gemuk dan ada yang susah kurus. Beberapa orang ak...
  • Fakta Dibalik Manfaat Buah Jeruk Manis Yang Belum Anda Tahu
    Fakta Dibalik Manfaat Buah Jeruk Manis Yang Belum Anda Tahu
    Buah jeruk terkenal sebagai sumber vitamin dan mineral karena faktanya, dalam 100 gram bahan terdapat 30 - 50 mg vitamin C. Manfaat jeruk un...
  • Manfaat Jamur Untuk Kesehatan Jika Dikonsumsi Setiap Hari
    Manfaat Jamur Untuk Kesehatan Jika Dikonsumsi Setiap Hari
    Manfaat Jamur Untuk Kesehatan Jika Dikonsumsi Setiap Hari - Pernah main game Mario? Dimana ia menjadi Super Mario saat menyantap jamur. Nah...
  • 7 Tips Tetap Sehat Tanpa Menguras Isi Dompet
    7 Tips Tetap Sehat Tanpa Menguras Isi Dompet
         Sehat tubuh dan jiwa merupakan dua hal utama yang harus dicapai dalam kehidupan manusia modern sekarang ini. Ada pula yang mengistilahk...
  • Baju Muslimah Pesta, Tips Memilih dan Contohnya
    Baju Muslimah Pesta, Tips Memilih dan Contohnya
    Baju Muslimah Pesta - Sebaiknya Anda tak perlu bingung memilih busana muslim untuk pesta. Pesta di sini jangan diartikan sebagai pesta hura-...
  • Contoh Model Gaun Pengantin Adat Minang Modern Terbaru
    Contoh Model Gaun Pengantin Adat Minang Modern Terbaru
    Gaun Pengantin   Adat – Sungguh indah menjadi pengantin. Duduk di pelaminan dengan pasangan yang akan menjadi suami/istri kita, sungguh sesu...
  • Penyebab dan Cara Mengatasi Cekungan di Bawah Mata
    Penyebab dan Cara Mengatasi Cekungan di Bawah Mata
    Penyebab dan Cara Mengatasi Cekungan di Bawah Mata - Bicara soal mata, dulu saya pernah menulis tentang tips make up mata, yaitu seputar ca...

Random Posts

© Tips Sehat | Alami | Herbal All Right Reserved Empowered by Suryadillaga Powered by Blogger.com.